Mata kuliah Pengantar
Bisnis informatika
58413969/Tri
Wahono/4ia23
SDM (Sumber Daya
Manusia)
Dosen Rina Noviana
Tugas ke 2
Perencanaan
dan Perekrutan Tenaga Kerja pada Sebuah Usaha atau Bisnis
Sumber daya manusia yang kompeten dan unggul sangat
penting untuk sebuah usaha atau bisnis, dimana hal ini menentukan kualitas
suatu usaha atau bisnis tersebut. Banyak
upaya untuk memperoleh kualitas yang baik pada suatau usaha , yaitu dengan
perencanaan dan perekrutan tenaga kerja. Berikut beberapa hal yang ada dalam
perencanaan suatu tenaga kerja pada sebuah
usaha.
1. Prinsip
Perencanaan SDM
Ø Tujuan
dari perencanaan SDM harus sesuai dengan bisnis yang usaha yang dijalankan. Sehingga
untuk waktu kedepannya usaha tersebut dapat berjalan dengan lancer karena sesuai
dengan strategi.
Ø Perencanaan
kualifikasi SDM dalam recruitment secara konsisten.
Ø Perencanaan
SDM sesuai dengan kebutuhan dan ketersediaan.
2. Tahapan
Perencanaan
Ø Arah
Strategi Perusahaan
Dalam
hal ini, keberadan SDM sesuai dengan kebutuhan usaha . SDM yang sesuai dengan
profil dan kriteria usaha tersebut.
3. Faktor yang Perlu Dipertimbangkan dalam
Perencanaan SDM
Ø Jumlah
pegeawai yang keluar, dengan melihat data ini maka sebuah usaha atau bisnis dapat menentukan
jummlah SDM yang akan dibutuhkan pada masa mendatang.
Ø Kebutuhan
usaha/bisnis akan SDM harus seuai dengan kriteria perusahaan tersbut.
Ø Keuangan
sebuah usaha /bisnis menentukan jumlah SDM yang akan direkrut.
4. Penyediaan
Tenaga Kerja
Penyedian
Tenaga kerja dapat dilakuka dengan melakukan open rekutmen . Ada 2 macam rekutimen yaitu internal dan
eksternal, internal berarti menggunakan tenaga kerja yang sudah ada dan untuk
eksternal melakukan seleksi SDM yang berada diluar Usaha/bisnis. Bagian eksternal terdapat 3 tahap yaitu tahap
administrasi ; SDM melakukan pendaftaran terlebih dahulu, Tahap kualifikasi ; SDM melakukan tes
persyaratan yang ditentukan oleh suatu usaha/bisnis tersebut, dan yang terakhir
yaitu tahap tes perilaku.
Sumber :
http://www.jobstreet.co.id/career-resources/prinsip-dan-cara-melakukan-perencanaan-sdm/#.WBQOctUrLIV
Tidak ada komentar:
Posting Komentar